Skip to main content

Nganjuk, Jatikalen – Polsek Jatikalen, pasca Pilkades di Desa Pule dan Munung Kec Jatikalen Kan Nganjuk Kapolsek Jatikalen AKP Suparyanto, bersama personil Polsek Jatikalen melaksanakan patroli Cipta kondisi dalam mengantisipasi tindak kriminalitas/ kerawanan kamtibmas dengan menyambangi secara mobiling system di tempat-tempat yang dipetakan rawan pasca Pilkades. Jum’at (28/04/2023).

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek menyampaikan pesan kamtibmas kepada masyarakat yang pada intinya agar masyarakat berperan aktif dalam menjaga situasi yang kondusif pasca Pilkades Desa Pule dan Desa Munung dan memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk tidak melakukan upaya provokasi maupun intimidasi serta kegiatan uforia yang berlebihan atas terpilihnya kades yang didukungnya.

Sasaran meliputi balai desa atau kantor sekretariat Panitia Pilkades di 2 Desa pasca pilkades dengan melalukan pengecekan serta kontrol logistik yang tersimpan di tempat tersebut serta mengetahui situasi dan kondisi sitkamtibmas di masyarakat agar aman kondusif “Pungkasnya”.

Leave a Reply